" Terbang menuju dekade pertama,
tetap kuat tetap menjulang"

" Terbang menuju dekade pertama, tetap kuat tetap menjulang"

4 Tips Rahasia Mendapatkan Cinta Wanita

Mendapatkan Cinta Wanita oleh SegiEmpatSebenarnya untuk mendapatkan cinta dari seorang wanita bukan hal yang tidak bisa atau bahkan tidak mungkin dilakukan setiap pria. Namun karena rasa malas, tidak mau berusaha atau bahkan karena kebodohan dari kesahalannya banyak pria jadi sulit dan tidak percaya jika ia bisa mendapatkan cinta wanita manapun yang ia mau. Parahnya lagi, beberapa diantaranya justru tidak berani untuk memikirkan bagaimana cara memikat lawan jenisnya. Pacaran aja ama sesama Anda! Boys, Anda dan pria-pria lainnya termasuk pria yang Anda pikir beruntung sebenarnya sama. Dalam artian mereka yang bisa merasakan bahagianya hubungan asmara juga bisa Anda dapatkan. Hal yang menjadi pembeda Anda dan mereka adalah keyakinan Anda dan juga pemikiran Anda sendiri.

Salah satu fakta nyata yang terungkap jelas dalam buku formula cinta menyebut jika penyebab terbesar pria-pria jomblo gagal mendapatkan cinta itu terjadi karena kesalahan mereka sendiri. Ada banyak kesalahan yang mereka lakukan selama fase PDKT kepada wanita, parahnya tidak sedikit bahkan dari hasil penelitian tim Asmara.SegiEmpat. com semua pria-pria jomblo yang kesulitas untuk mendapatkan cinta cenderung melakukan kesalahan yang sama secara berulang. Sikap seperti ini adalah sebuah kebodohan yang sangat melambangkan jika Anda memang tidak berkualitas!

Anda sadar bahwa Anda sangat ingin mendapatkan seorang wanita yang mencintai Anda, tapi Anda cenderung tidak yakin bahkan tidak mau berusaha. Jika begini maka “selamat datang” dalam jomblo abadi. Boys, percayalah hidup tanpa pasangan itu sangat tidak nyaman bahkan tidak menyehatkan, yang ada Anda hanya mempercepat kematian Anda. Anda ingin punya pacar? Mau memikat wanita? Mau mendapatkan cintanya? Usaha! Jangan berpikir duduk diam menuggu bidadari datang akan memberikan hasil positif untuk Anda.

Nah, sebenarnya ada 4 rahasia yang mendasar untuk mendapatkan cinta dari seorang wanita. Mau tahu? Berikut ulasannya.

Persiapkan Diri Anda

Banyak pria jomblo sudah sangat ingin melepas status romansanya, tapi seperti yang dilakukan sebelumnya mereka cenderung malas bertindak. Seperti usaha Anda utnuk emndapatkan sesuatu baik itu karir maupun kelulusan Anda, maka mendapatkan cinta Anda juga membutuhkan persiapan. Anda harus mempersiapkan diri Anda untuk menjalani semua kenikmatan yang Anda rasakan dalam kesendirian, bukan menggambarkan rasa frustasi bahkan putus asa. Wanita cenderung menunggu datangnya pria yang memikat hatinya, disini berarti Anda harus benar-benar menjadi sosok pria yang mampu memikatnya. Maka dari itu perhasikan penampilan, perhatikan kualitas diri Anda dan tentu hal yang paling penting adalah sikap Anda padanya.

Jangan Berhenti Mencari

Rasa malas kadang dijadikan sebagai alasan pembenaran, padahal sejatinya rasa sakit pun harus dihadapi karena tidak punya pacar. Banyak pria yang cenderung bersikap acuh dengan kejombloannya, sembari menunggu wanita. Boys, ayolah wanita lebih bersikap menunggu jika Anda mengikuti peran yang sama mau sampai kapan Anda menjomblo? Jangan berhenti berusaha untuk mendapatkan cinta Anda, jangan berhenti saat Anda mengalami kegagalan dan yang paling penting adalah belajar dari itu semua.

Kencan

Dalam fase PDKT kencan adalah tahap yang sangat penting, bahkan kecan pun yang akan memastikan hubungan apa yang akan terjadi dalam romansa Anda kedepannya. Jika wanita menolak ajakan kencan Anda maka jangan ragu untuk mencari wanita lain, bukan terus mengejarnya yang ada Anda hanya dijadikan korban PHP. Boys, sebagai pria untuk mendapatkan cinta dan memikat wanita Anda harus menunjukkan sikap sejati Anda. Bukan menjadi lemah bahkan cenderung pengemis seperti itu! Beranikan diri Anda untuk berkencan dengan gebetan jika dia menolak jangan ragu berpaling. Jangan posisikan dirinya terlalu spesial, tapi posisikan diri Anda menjadi spesial untuknya. Saat itu terjadi maka Anda akan memegang kendali permainan.

Buat Dia Mengejar Anda

Wanita mengejar pria tentu bukan hal yang tidak mungkin, tapi selama pria itu memang memiliki satu daya tarik yang tidak bisa ditolak wanita. Hal ini memang tidak mudah tapi jika Anda bisa memikatnya dan membuat dia mengejar Anda maka cinta sejatinya tidak akan berpaling ke pria lain. Untuk melakukan hal ini Anda harus membangun pengaruh yang kuat pada alam bawah sadarnya. Bagaimana caranya? Temukan hanya dalam buku formula cinta, dimana Anda tidak harus mengikuti “kelas” tertentu yang hanya menguras Anda! Buruan pesan sekarang! Soalnya harga segera naik!

Muhammad Yassir
Muhammad Yassir
Sebagai seorang petualang cinta, penulis ini banyak menuangkan pengalaman pribadinya di segiempat.com. Saat ini ia adalah kontributor yang aktif, dengan tulisan terbanyak khususnya di subjek "patah hati", yang tampaknya diangkat dari pengalaman pribadi...

More from author

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Artikel terkait

Advertismentspot_img

Artikel terbaru

4 Tips Berhenti Menjadi Sosok Wanita Drama Queen

Perjalanan hubungan asmara tentunya membuat seseorang berada dalam suatu kebahagiaan dan juga resiko akan segala hal yang dimungkinkan timbul dalam jalinan asmara yang terjalin...

3 Perayaan Kasih Sayang Bagi Jomblo Selain Hari Valentine

Setiap orang yang menjalin hubungan asmara dengan sang kekasih tentunya akan menjadi sepakat bahwa tanggal 14 Februari merupakan hari cinta dan kasih sayang. Kenapa...

Cara Agar Anda dan Kekasih Tidak Perlu Boros Saat Valentine

Hari kaskih sayang yang jatuh pada tanggal 14 Februari tentu akan menjadi momen perayaan yang sangat membahagiakan selain hari spesial lainnya bagi mereka yang...